4 Pemuda Bejat Jadi Mucikari, Jual Gadis ABG di Aplikasi MiChat dengan Tarif Rp350 Ribu
Senin, 2 Oktober 2023 – 02:52 WIB Bone – Polisi meringkus empat pemuda di Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan (Sulsel). Keempat pria itu ditangkap diduga karena terlibat kasus prostitusi online. Baca…